Menu

Mode Gelap

Sport

Sriwijaya FC Usung Raih 3 Poin

badge-check


					Sriwijaya FC Usung Raih 3 Poin Perbesar

Meski persiapan minim, pelatih Sriwijaya FC Kas Hartadi menargetkan meraih Tiga poin dalam lawatannya menghadapi PSPS Pekanbaru di Stadion Kaharuddin Nasution, Selasa (23/7).

“Kita menargetkan bisa meraih hasil yang maksimal meski persiapan kita minim dan hanya bermodalkan recovery saja,” kata Kas Hartadi, Senin (22/7).

Usai menghadapi Persibat Batang, Sriwijaya FC melakukan pemusatan latihan di Yogyakarya selama Tiga hari sebelum berangkat ke Pekanbaru.  “Kita hanya fokus recovery pemain saja, selama transit di Yogyakarta,” ungkapnya.

Saat ini, klub berjuluk Laskar Wong Kito ini menempati posisi Tiga besar klasemen wilayah barat dengan raihan 13 poin dari Enam laga yang telah dilakoni.

Sedangkan PSPS Pekanbaru berada di peringkat 11 klasemen dengan raihan hanya Satu poin dengan rincian Satu imbang dan Lima kali menelan kekalahan

 

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

JSC Dilengkapi Sirkuit Grasstrack, Gubernur Herman Deru Pastikan Sumsel Siap Gelar Kejurnas 2025

21 Juni 2025 - 13:00 WIB

Herman Deru: Turnamen Sepak Bola Antar OPD, Tingkatkan Kinerja Pemprov Sumsel

21 Juni 2025 - 12:58 WIB

Hadiri Launching Sumsel United, Herman Deru: Harapan Baru Sepak Bola Sumatera Selatan

15 Juni 2025 - 21:26 WIB

Liga Futsal Nusantara Zona Sumsel 2025 Resmi Dibuka, Siap Lahirkan Talenta Muda Futsal Sumsel

31 Mei 2025 - 11:12 WIB

Timnas Lolos Babak 16 Besar Piala Asia, Wapres: Patut Disyukuri

27 Januari 2024 - 22:31 WIB

Trending di Sport