Menu

Mode Gelap

Sport

Lupakan Kekalahan, Sriwijaya FC Harus Segera Bangkit

badge-check


Lupakan Kekalahan, Sriwijaya FC Harus Segera Bangkit Perbesar

Kekalahan dari Persita Tangerang 0-2 beberapa waktu yang lalu di kandang sendiri cukup mengejutkan. Pasalnya, Sriwijaya FC jika bermain di stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) dikenal angker bagi setiap lawannya.

Di pekan keenam sendiri, klub berjuluk Laskar Wong Kito ini akan bertandang menghadapi Persibat Batang di Stadion Moh Sarengat, Kamis (18/7) pukul 15.30 WIB.

Sriwijaya FC sendiri diminta untuk segera merupakan kekalahan dari Persita Tangerang dan harus segera bangkit agar bisa melanjutkan tren positif,

Hal ini diungkapkan manajer Sriwijaya FC Hendri Zainuddin di akun Instagram pribadinya, Senin (15/7). “Para pemain dan pelatih kita harus bangkit kita berusaha memenangan pertandingan melawan Persibat Batang semoga Allah meridhoi Aamiin,” kata Hendri.

Saat ini, Sriwijaya FC bertenger di posisi Lima klasemen wilayah barat dengan raihan 10 poin dari Lima laga

 

 

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Erick Thohir Ajak Suporter Dukung John Herdman

14 Januari 2026 - 09:31 WIB

Tak Ingin Terlena, Sumsel United Asah Mental Jelang Duel Krusial Lawan Adhyaksa FC

12 Januari 2026 - 18:20 WIB

2 Wasit Indonesia Bertugas di Piala Asia U-23 2026 di Arab Saudi

11 Januari 2026 - 16:11 WIB

Pinalti Gagal, Sriwijaya FC Kian Terpuruk: Musim Tanpa Kemenangan Terus Berlanjut

10 Januari 2026 - 21:58 WIB

Bermain 10 Orang, Sumsel United Tunjukkan Mental Baja dan Rebut Posisi Dua Klasemen

10 Januari 2026 - 21:51 WIB

Trending di Sport