PMI Sumsel Kembali Lakukan Penyemprotan Disinfektan

0

Urban ID - class="p1">PMI Sumsel terus giatkan berbagai kegiatan cegah tangkal covid-19, Dibawah kepemimpinan Ketua PMI Prov Sumsel Hj Febrita Lustia Herman Deru.

Melalui Petugas Posko PMI Provinsi Sumatera Selatan bekerjasama dengan Tim Relawan PMI Kota Palembang kembali melakukan kegiatan Penyemprotan Disinfektan guna pencegahan penyebaran Corona Virus Disease-19 (Covid-19) serta melaksanakan Promosi Kesehatan di Kota Palembang.

Kegiatan tersebut dilakukan di berbagai tempat di Kota Palembang antara lain Jln. Sidoing lautan Kel. 36 ilir Kec. Gandus Palembang kemudian Jln.PDAM Kel. Karang Jaya Kec. Gandus Palembang, dilanjutkan ke Jln. Ki gedeing suro Kec. Ilir barat II Kel. 32 Ilir Palembang hingga ke Jln. Gotong royong llir barat I Palembang. Selain itu, juga dilakukan giat serupa di Jln.Aman llir barat I Palembang dan Jln. Demang lebar daun Palembang.

Juga menuju Kawasan Pemukiman JI. Sosial KM. 5,5 Palembang, Kawasan Pemukiman JI. Mayor Zurbi Bustan Palembang serta Masjid dan Gereja yang ada di JI. Sosial KM. 5,5 Palembang dan JI. Mayor Zurbi Bustan Palembang.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here