Menu

Mode Gelap

Sport

Kas Hartadi Curhat Soal Jarang Jajal Rumput GSJ

badge-check


Petandingan Sriwijaya FC vs Perserang Banteng di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Perbesar

Petandingan Sriwijaya FC vs Perserang Banteng di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring

Meski meraih kemanangan dari Perserang Banten, pelatih Sriwijaya FC Kas Hartadi mengomentari bahwa skuat Laskar Wong Kito ini jarang menjajal rumput stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) Palembang. Hal ini membuat Yongki Aribowo kesulitan beradaptasi dengan rumput di GSJ.

Sebelumnya, skuat Sriwijaya FC lebih sering menggunakan lapangan Atletik yang juga berada di komplek Jakabaring Sport City (JSC).

“Ya, saya senang bisa meraih 3 poin tetapi kita kesulitan untuk beradaptasi dengan rumput di GSJ,” kata pelatih Sriwijaya FC Kas Hartadi.

Menurut pelatih asal Solo ini, dirinya berharap kedepannya skuat Sriwijaya FC bisa lebih sering menggunakan rumput di GSJ.

“Karena masih butuh adaptasi di lapangan. Ya, Sriwijaya FC baru sekali sebelum laga berlatih di Stadion Gelora Sriwijaya. Yakni saat ofisial training, Sabtu (22/6/2019) pagi,” pungkasnya.

 

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Prabowo Beri Bonus kepada Atlet Sea Games ke-33 Thailand Total Rp465 M

9 Januari 2026 - 10:21 WIB

Pertamina Patra Niaga Dukung Jakarta Pertamina Enduro (Putri) di Proliga 2026 sebagai Juara Bertahan

7 Januari 2026 - 17:15 WIB

Grup A Memanas: Celah di Puncak Klasemen Buka Harapan Promosi Sumsel United

7 Januari 2026 - 16:19 WIB

Pertamina Patra Niaga Siagakan Motorist, Layani Konsumen Selama Libur NATARU

6 Januari 2026 - 10:15 WIB

Resmi! PSSI Tunjuk John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia

3 Januari 2026 - 16:28 WIB

Trending di Sport