Menu

Mode Gelap

News

Ini 4 Cara Memanfaatkan Ponsel Lawas

badge-check


Ini 4 Cara Memanfaatkan Ponsel Lawas Perbesar

Ponsel yang baru dibeli boleh jadi selalu digunakan. Kehadiran ponsel baru ini bisa menggantikan ponsel lama. Terkadang, ponsel lama belum sempat dijual sehingga perangkat lawas ini tak terpakai.

Agar tidak tergeletak sia-sia, gunakan ponsel lama yang masih bagus untuk hal-hal ini, seperti dikutip dari laman Cnet.

Manfaatkan ponsel lama yang masih berfungsi dengan baik sebagai pemutar audio dan video. Pengguna bisa menghapus semua aplikasi yang tidak terpakai dan bisa memasukkan banyak file audio atau video.

Jika merasa kurang nyaman dengan tetikus mouse touchpad di laptop, Pengguna harus mengunduh aplikasi tambahan misalnya Remote Mouse.

Ponsel bisa menjadi alternatif kamera pemantau di rumah, misalnya untuk melihat aktivitas bayi selama orangtua bekerja atau berada di ruangan lain. Pasang Skype di kedua ponsel, atau gunakan aplikasi untuk mengawasi bayi seperti Dormi dan Cloud Baby Monitor.

Beberapa ponsel mendukung aplikasi remote control untuk berbagai perlengkapan rumah, mulai dari televisi hingga pendingin ruangan.

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Marbut di Ogan Ilir Cabuli Belasan Bocah dengan Iming-iming Diberi Rp 2 Ribu

21 Januari 2026 - 19:04 WIB

Gaga-gara Masalah Ekonomi, Suami di Palembang Cekik Istrinya hingga Tewas

21 Januari 2026 - 18:54 WIB

DPRD Palembang Janji Selesaikan Sahkan Perda Pemajuan Kesenian Tahun Ini

21 Januari 2026 - 15:15 WIB

Polda Sumsel Gerebek Gudang Oplosan Gas Elpiji 3 Kg, 4 Pelaku Diamankan

21 Januari 2026 - 14:38 WIB

Truk HD Tambang Ramai di Pelabuhan Palembang, Pemprov Sumsel Pastikan Larangan Melintas Berlaku Tegas

21 Januari 2026 - 11:36 WIB

Trending di News