Menu

Mode Gelap

News

BPBD Terjunkan 1500 Personil Tambahan Atasi Karhutla di Sumsel

badge-check


Ilustrasi Karhutla (Foto: Istimewa) Perbesar

Ilustrasi Karhutla (Foto: Istimewa)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Selatan bakal menambah 1500 personil yang akan dikerahkan untuk menanggulangi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Sumsel. Nantinya, personil tersebut bakal disiagakan di desa-desa yang rawan Karhutla.

“Jadi, kita telah siapkan 1500 personil yang akan disiagakan di desa-desa yang rawan Karhutla di Sumsel nanti,” kata Kepala BPBD Sumsel Iriansyah saat Pembekalan Kesiapan Menghadapi Bahaya Karhutla di Hotel Santika Premier, Senin (17/6).

Pada tahun lalu, pihaknya juga telah menyiapkan 7649 personil. Pada 2019 ini, pihaknya bakal menambah lagi 1500 personil khusus ke daerah-daerah yang rawan Karhutla.

Rinciannya, dari TNI berkisar 1000 personil, Brimbo atau Polri 200 personil, masyarakat diwilayah setempat 100 orang dan BPBD 100 lebih kurang kalau ditotalkan ada 1500 personil.

“BNPB juga akan berkoordinasi dengan Mabes untuk menambah satuan tugas ke desa-desa yang rawan Karhutla. Ini salah satu upaya kita untuk pencegahan Karhutla karena hal ini biasanya terjadinya di desa-desa,” pungkasnya

 

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Bareskrim Polri: Penyalahgunaan AI untuk Konten Pornografi Dikaji Pemidanaannya

8 Januari 2026 - 17:48 WIB

BPTD-Dishub Selidiki Pungli Kendaraan Bantuan Kemanusiaan di Terminal Karya Jaya Palembang

8 Januari 2026 - 15:12 WIB

Muba Siapkan “Local Hero” Migas: Kadisnakertrans Muba Usulkan Regulasi Khusus Penyerapan Lulusan Cepu ke SKK Migas

8 Januari 2026 - 14:12 WIB

Solidaritas dari Jalanan Palembang, Per-Maskot Himpun Dana untuk Korban Bencana di Sumatera

8 Januari 2026 - 13:44 WIB

Terjerat Kasus Mafia Tanah, Oknum Anggota DPRD Ogan Ilir Ditahan Kejaksaan saat Rapat Paripurna

8 Januari 2026 - 13:22 WIB

Trending di News