Menu

Mode Gelap

News

WIKA Buka Lowongan Kerja Hingga 19 September

badge-check


					WIKA Buka Lowongan Kerja Hingga 19 September Perbesar

PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) membuka lowongan untuk putra-putri terbaik bangsa. Rekrutmen ini merupakan bagian dari Program Perekrutan Bersama BUMN untuk bergabung dalam Program Pelatihan Calon Pegawai (PPCP).

PPCP merupakan rekrutmen untuk kandidat calon pegawai dengan jenjang karir reguler (mulai level staf). Test rekrutmen kali ini diadakan di tiga kota, yakni Jakarta, Yogyakarta, dan Surabaya.

Lowongan dibuka untuk pendidikan minimal DIV atau S1 Teknik Sipil dan Akuntansi. Selain itu, usia untuk bisa melamar lowongan ini maksimal 28 tahun.

Berikut persyaratan lengkapnya:
Pendidikan Minimal D4/S1 Teknik Sipil (Struktur dan Transportasi) dan D4/S1 Akuntansi
Usia maksimal 28 tahun
IPK minimal 2.75 (PTN) dan 3.00 (PTS)
Riwayat Kesehatan Baik (berat badan seimbang)
Tidak buta warna (Partial/Total)
Menguasai aplikasi software komputer di bidangnya
Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan
(TOEFL Berasal dari Lembaga Bersertifikasi dan Nilai setara TOEFL min. 500)
Mempunyai motivasi, energik, adaptif dan mampu bekerjasama dalam tim
Bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi kerja perusahaan. Lamaran dibuka hingga 19 September 2019. Lihat lengkap pendaftaran di sini 

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

GSMP Menyala, Herman Deru Kobarkan Semangat Kemandirian Pangan dari Panti Sosial

9 Juli 2025 - 14:02 WIB

Sinergi Tangkal Inflasi, Cik Ujang Dorong Perkuat Kerja Sama Daerah dan Kemandirian Pangan

9 Juli 2025 - 13:02 WIB

Prabowo Tegaskan Komitmen Indonesia Hadapi Perubahan Iklim dan Krisis Kesehatan Global

9 Juli 2025 - 06:04 WIB

Seskab Teddy: BRICS 2025 Sejarah Baru Diplomasi Indonesia

8 Juli 2025 - 13:21 WIB

Transparansi Anggaran Diperkuat, Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024 Sumsel Disetujui

8 Juli 2025 - 12:02 WIB

Trending di News